Rabu, 09 Agustus 2017

Peluang Usaha Kafe Kopi Bubuk Murni Khas Daerah

Kopi ini seperti candu rasanya ada yang kurang kalau sehari belum ngopi, belum lagi ditambah tempat ngopi yang nyaman dan asyik, dari sini menangkap sebuah peluang membuka kafe tempat nongkrong buat ngopi dilengkapi fasilitas wifi gratis ditambah lagi seni tata ruang kafe yang berkesan. sehingga menjadi tempat santai nongkrong bersama teman yang menyenangkan.

Kopi memang mudah didapatkan diwarung-warung dari berbagai merk dengan harga terjangkau, namun citra rasa kopi ini menjadi sebuah daya tarik.

Pengalaman pernah berkunjung ke sebuah hotel, mencoba kopinya nikmat luar biasa, pastinya ketika ke hotel itu lagi mencoba lagi kopinya. jadi citra rasa ini menjadi ciri khas kopi. selanjutnya dengan sendirinya pengunjung hotel merekomendasikan kopi hotel keteman lainnya, pengunjung hotel pun ramai.

Begitu juga peluang usaha kafe kopi bubuk murni asli khas daerah, setiap daerah memiliki kultur tanah yang berbeda-beda sehingga rasa kopinya pun berciri khas sendiri, misalnya kopi gunung sari dari Pemalang, kemurnian kopinya menghasilkan citra rasa yang berbeda lebih alami, sehingga cocok dijadikan menu pada kafe kopi, karena citra rasa kopi di kafe akan membawa populeritas nama kafe tersebut, jika kopinya enak nama kafenya pun terkenal.

Berikut rekomendasi untuk sajian kopi anda bisa padukan dari daerah lain, yaitu kopi gunungsari kopi dari lereng gunung slamet Jawa Tengah tepatnya di Kabupaten Pemalang, dari kopi pilihan di oleh secara tradisional menghasilkan citra rasa kopi yang lebih alami.

Kopi gunungsari yang diproduksi dari salah satu desa yang ada di wilayah kecamatan pulosari ini merupakan sentra pertanian kopi, membentuk kelompok tani kemudian memproduksi kopi dan dipasarkan,  dipasaran juga sudah terkenal dengan sebutan kopi pulosari Pemalang.

Kesimpulan

Jadi dapat disimpulkan peluang usaha kafe kopi bubuk murni Khas daerah ini memiliki citra rasa yang khas sehingga kafe lebih berciri khas, jika kopinya enak, tingkat repeat ordernya pengunjungnya bagus, minum kopi di kafe bisa menjadi kebutuhan sehari-hari rutinitas untuk sekedar nongkrong sambil mendapatkan fasilitas wifi gratis, dan juga berkumpul dengan teman.



Cicipi Kopi dari Pertanian Lereng Gunung Slamet, Kopi Gunungsari, 100% Kopi Bubuk Murni diolah secara tradisional dari biji kopi pilihan untuk menciptakan rasa kopi yang lebih alami pesan sekarang klik disini Kopi bubuk Murni Gunungsari Harga 25ribu Pemesanan Kopi Gunungsari Telp/sms : 0896 7299 7768 WA : 0856 4093 0969





Agus Supriyono

Author & Editor

Blog membahas ada apa dengan kopi dan sekaligus jualan kopi gunungsari asli Pemalang harga 25ribu order WA : 0856 4093 0969 HP Telp/sms : 0896 7299 7768

0 komentar:

Posting Komentar

 

Support Blog ini dengan berkunjung dan berbelanja online di situs https://www.lapakdigital.web.id, klik disini Informasi Produk Digital, produk rumahan, peluang usaha online

biz.